Langsung ke konten utama

Postingan

6. KEPUTUSAN TERBAIK

Postingan terbaru

5. IMPIAN TERINDAH

#Coreaan “Iya kenal yah. Tapi Fara tidak bisa datang karena bulan depan akan sangat sibuk harus ke Jakarta untuk mengurus semua keperluan ke Mesir, dan Fara juga perlu mempelajari Bahasa Arab”. Benar saja dari satu bulan kedepan hingga 6 bulan selanjutnya aku akan sangat sibuk mengurus S2 ku di Mesir dan sebenarnya ini juga salah satu alasanku untuk menghindari pernikahan tersebut. Tak sanggup rasanya jika aku hanya datang menjadi tamu undangan. “Nanti akan ayah kirimkan foto-foto nya ya.” “tidak perlu yah.” Untuk melihat foto mereka bersanding berdua pun rasanya aku tak akan sanggup, lebih baik aku melupakannya dan tahu menahu dari pada aku harus tersakiti nantinya. Aku masuk kekamar, air mata mulai membasahi pipi ku. “Tuhan, selama ini aku selalu berbuat baik, aku ikhlas dengan apa yang telah engkau takdirkan untukku, selama ini juga aku menggagumi seorang laki-laki yang sudah jelas aku tahu bahwa dia sangat cocok untuk menjadi pendampingku, bahwa dia yang aku yakini pasti ak...

4. COBAAN

#Coretan Kamar itu menjadi saksi kajaiban apa yang telah aku rasakan waktu itu. Hati yang dulunya selalu dalam kegelisahan dan mencari ketenangan dengan cara yang salah sekarang menjadi damai bahkan hanya di sebuah kamar tak perlu aku pergi kepantai atau naik gunung untuk mencari kedamaian. Pandangan ku akan dunia yang selama ini menjadi prioritas utama berubah seakan-akan dunia tak jauh berbeda dengan stasiun kereta hanya menunggu giliran maka aku akan pergi dari dunia ini tanpa bisa meminta toleransi walaupun hanya 1 detik. Aku memeluk ibu dengan sangat erat, menangis sejadi-jadinya dan aku meminta maaf kepadanya, dia adalah tiket untuk aku bisa ketempat terbaik tetapi selama ini aku di butakan oleh indahnya keadaan yang aku kira akan bertahan selamanya. Dia adalah makhluk ciptaan Tuhan yang paling baik yang pernah ada, bahkan tak ada seorang anak yang mampu membalas semua pengorbanan ibunya. Aku mencoba menjelaskan semua nya kepada ibuku, dan aku meminta maaf kepadanya dan m...

3. PAMIT

#coretan Dia adalah laki-laki yang 7 tahun lalu rela nyebur ke tambak ikan untuk mengambilkan handphone aku, dia adalah laki-laki yang rela naik pohon jeruk walaupun di siang bolong untuk memenuhi permintaan ku, dia laki-laki yang rela turun-naik rumah pohon untuk sekedar menyenangkan ku dan dia adalah laki-laki pertama yang membuat aku menjadi diriku sendiri di depannya. Sekarang dia menjadi laki-laki yang jauh berbeda, jika dulu dia sangat cerewet sekarang dia banyak diam. Jika dulu dia selalu menempel dengan ku sekarang dia bahkan tak berani menatapku. Jika dulu dia selalu mencariku sekarang dia bahkan menghindari ku. Ternyata semua orang memang akan berubah dan selalu berubah. Entah menjadi orang yang menyenangkan ataupun menyebalkan. Aku benar-benar kaget dengan perubahan pada dirinya yang sekarang tidak hanya dari penampilannya yang berubah tetapi caranya berinteraksi dengan orang lain pun berubah. “Kamu Harun kan?” “iya, aku duluan ya. Assalamualaikum” dia beranjak per...

2. LAKI – LAKI BERPECI PUTIH

#coretan Aku berjalan memasuki rumah mendatangi sumber suara ibu yang memanggilku. Ku lihat dua orang wanita sedang duduk membersihkan sayuran. Aku berjalan menghampiri mereka “ada apa ma?” “cepat mandi, setelah mandi bantu memasak untuk makan malam” Aku mengganggukkan kepala tanda bahwa aku mengerti perkataan ibu ku. Kuambil handuk dan pakaian ganti. Selepas mandi aku memakai abaya berwarna biru dengan motif bunga melati kecil disekitar pergelangan tangan, serta ku kenakan khimar kesayanganku yang juga berwarna biru gelap. Ku ambil lipbam dan sedikit ku oleskan pada bibirku agar tidak terlihat kering. “pakai parfum gk ya?” tanya ku pada diriku sendiri. Aku agak berhati-hati ketika dirumah kakek karena beliau adalah seseorang yang sangat terkenal akan agamanya dan jarang sekali   rumah beliau kosong tanpa seorang tamu yang berkunjung, entah hanya sekedar silaturahmi atau meminta pendapat beliau akan sesuatu. Akhirnya aku mengurungkan niat untuk menggunakan parfum kesayangan...

1. TEMPAT KESUKAAN

 #coretan   Kala itu angin malam menari bebas di udara. Membuat dedaunan ikut menari. Dinginnya angin malam membuat siapapun memilih untuk bersembunyi di balik selimut tebal yang mereka miliki. Membuat para penikmat kopi bisa menghabiskan waktu bersama dengan lebih lama. Dan mampu membuat satu mangkuk mie instan dengan kuahnya yang hangat menjadi pilihan favorit kebanyakan orang. Dari banyaknya pilihan yang ada aku memilih untuk menikmati angin malam ini bersama secangkir teh hangat dan sebuah gitar yang menemaniku melantunkan lirik-lirik rindu kepada seseorang yang entah kapan kami akan dipertemukan. Sesekali aku melihat kearah handphone berharap ada sebuah notifikasi yang mampu membuat mala mini menjadi sedikit lebih hangat. “sebenarnya apa yang ku inginkan?” aku sedikit mengeluh. Akhirnya aku mengambil handphone yang sedari tadi berada di sampingku. Ku buka aplikasi whatsApp, sayangnya tak ada satupun pesan yang masuk. Aku menghela napas panjang. Setelah menikma...

DRAMA YANG MENYEBALKAN

Assalamualaikum Saudara Online.  Maaf ya malam ini aku mau ngebacot sedikit + curhat juga.  Malam ini aku ke pasar, setelah sekian lama akhirnya pasar sudah bisa beroperasi dengan normal walaupun tetap harus mengikuti protokol yang telah di berikan contohnya wajib menggunakan masker bagi pedagang ataupun pembeli.  Pasar penuh, ya maklum saja karena orang-orang telah beberapa minggu menahan diri untuk dirumah saja.  Ada beberapa hal yang membuat aku jengkel pertama, sudah jelas bahwa wajib menggunakan masker tapi masih aja ada manusia yang tidak memakai masker dengan alasan "tidak nyaman", "susah bernafas",  "tidak terbiasa" dan alasan lainnya. Tanpa mereka mikir gimana para tenaga kesehatan yang setiap menit nya menggunakan lebih dari sebuah "masker" untuk menjalankan tugas mereka.  Kedua, kelakuan remaja yang aneh-aneh entah dari segi pakaian, pembicaraan ataupun tingkah laku mereka. Mungkin itu adalah cara mereka mengapresiasi diri mereka atau ...